Mobile  

Cara Membuat Playlist Lagu Favorit Di Youtube Menggunakan HP Android

Cara Membuat Playlist Lagu Favorit Di Youtube Menggunakan HP Android
Cara Membuat Playlist Lagu Favorit Di Youtube Menggunakan HP Android

Youtube saat ini sudah menjadi gudangnya lagu paling lengkap yang ada di Internet dalam format video. Semua jenis lagu ada dari mulai instrumen, dangdut, Pop, Kpop  dan sebagainya. kita bisa membuat playlist lagu favorit kita yang bisa kita putar saat saat waktu senggang kita. Anda tidak butuh komputer atau laptop untuk membuat daftar putar di youtube cukup menggunakan HP Android Aja.

Cara Membuat Playlist Lagu Favorit Di Youtube Menggunakan HP Android
Kami sudah menyiapkan cara yang bisa anda gunakan untuk membuat playlist lagu di youtube, cara ini bisa anda gunakan baik anda sudah login ke akun anda ataupun tidak. Namun untuk memutarnya HP Android anda harus terhubung ke Internet. Jika anda ingin memutarnya secara ofline bisa anda mendownloadnya ke android anda, caranya sangat mudah caranya bisa anda baca di artikel saya tentang Cara download Lagu Dari Youtube Dan Langsung Jadi MP3.

Membuat Playlist Lagu Di Youtube Di HP Android

Playlist itu artinya sama saja dengan mengelopokkan video yang ada di youtube. Jadi video lagu lagu yang favorit anda kumpulkan agar nanti saat memutar lagu di youtube nanti yang terputar adalah hanya lagu lagu yang anda sukai. Oke sekarang saya akan menjelaskna langkah langkah membuat Playlist lagi Youtube. 
Pertama silahkan aplikasi youtube anda dan pilih lagu favorit anda
Pilih menu tambahkan ke ( Add To )

Cara Membuat Playlist Lagu Favorit Di Youtube Menggunakan HP Android

Klik Creat A New Playlist

Cara Membuat Playlist Lagu Favorit Di Youtube Menggunakan HP Android

Kemudian Tulislah Nama Dari Playlist baru kita mislanya ” Lagu Favorit “

Cara Membuat Playlist Lagu Favorit Di Youtube Menggunakan HP Android

Kemudian Klik Lagi Add To dan pilih playlist baru anda
Untuk melihatnya silahkan klik Library pada di bawah HP android Anda


Mengedit Playlist Di Youtube

Playlist yang anda buat bisa anda edit. Baik itu nama playlist maupun video yang ada pada playlist.  Untuk mengedit playlist di Youtube caranya sangat simple caranya silahkan anda buka kembali library dan buka Playlist yang anda buat, silahkan ada lakukan pengeditan, untuk mengganti nama silahkan anda pilih menu pena yang ada bagian atas. Sedangkan untuk menghapus video silahkan anda klik icon tiga titik yang ada pada samping video kemudian pilih “Delete”.
Cara Membuat Playlist Lagu Favorit Di Youtube Menggunakan HP Android

Menghapus Playlist Di Youtube

Untuk menghapus Playlist di youtube caranya juga sangat mudah tinggal anda buka playlist yang ingin anda hapus, kemudian pilih menu titik tiga yang ada pada bagian atas playlist tersebut dan pilih delete.
Cara Membuat Playlist Lagu Favorit Di Youtube Menggunakan HP Android
Itulah Cara Membuat Playlist Lagu Favorit Di Youtube Menggunakan HP Android. Youtube memang selalu melakukan updating menu menunya sehingga pengguna youtube semakin dimanjakan. beberapa fitur tersebut adalah pengguna bisa medengarkan lagu mereka dengan cara offline sehingga kouta internet tidak habis. Terlebih setelah diluncurkannya Youtube Go

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *