Mobile  

Cara Mengatasi Aplikasi Install Sendiri Di HP Android

Apakah Anda mengalami hp anda menginstall aplikasi sendiri ? Ada banyak aplikasi yang terpasang padahal Anda merasa tidak pernah menginstall. Jangan biarkan ini terjadi karena bisa menghabiskan kouta memory internal hp Anda dan juga menghabiskan kouta internet Anda.

Sebelum itu terjadi segera lakukan apa yang akan saya berikan di tutorial kali ini.

Baca Juga : Cara Menghapus Lokasi Di Google Maps Yang Sudah Dibuat

Cara Mengatasi Aplikasi Install Sendiri Di HP Android

Sebenarnya sumber masalah aplikasi install sendiri itu adalah Google play Store Anda hanya perlu melakukan setingan di Google Play Store Simak beberapa settingan yang harus Anda lakukan.

  • Pertama silahkan buka aplikasi Google Play Store kemudian silahkan klik icon profil diatas
  • Pilih menu Setelan lalu masuk ke Menu Umum dan pada menu Pengoptimalan Install Aplikasi silahkan matikan
  • lalu pergi ke menu Setelan Kembali dan selanjutnya pilih menu Prefensi jaringan pada menu Preferensi Download Aplikasi silahkan pilih Selalu Tanyakan
  • Pada Menu Update Aplikasi silahkan pilih Jangan Update Aplikasi Secara Otomatis

Untuk lebih jelasnya bisa tonton video berikut ini :

Bacara Juga : Cara Mengunci Google Chrome Di Laptop Dengan Mudah

Nah itulah cara menghentikan aplikasi yang terdownload sendiri di hp Android. Semoga panduan ini bermanfaat !

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *