Cara Reset Browser Mozilla Firefox Di Laptop

Cara Reset Browser Mozilla Firefox Di Laptop

Mereset mozilla firefox merupakan suatu langkah yang mudah untuk memperbaiki semua masalah di mozilla firefox dan mereset firefox akan kembali ke pengaturan default, tetapi dalam hal ini tidak akan menghapus semua riwayat dan markah yang telah tersimpan.

Pada Artikel ini akan menjelaskan bagaimana cara mereset browser mozilla firefox di laptop.

Baca Juga: Cara Mengganti Yahoo Menjadi Google Di Google Chrome

Cara Reset Browser Mozilla Firefox Di Laptop

Berikut ini langkah langkahnya:

  • Pertama, langsung bukalah mozilla firefox
  • Kemudian, klik tanda garis tiga di pojok kanan atas
  • Setelah itu, klik “help
  • Lalu, pilih dan klik “more troubleshooting information
  • Setelah itu, klik “refresh firefox
  • Jika keluar tampilan seperti gambar di bawah ini, langsung saja klik “refresh firefox
  • Selanjutnya, klik “selesai
  • Terakhir, jika tampilannya seperti gambar di bawah ini maka Anda sukses mereset mozilla firefox

Demikian langkah langkah bagaimana cara reset browser mozilla firefox di laptop.

Baca Juga: Cara Memberi Format Rupiah di Tabel Microsoft Excel

Selamat mencoba dan semoga bermanfaat

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *