Cara Mengetahui Kecepatan Internet Di Laptop Hasil Akurat !

Cara Mengetahui Kecepatan Internet Di Laptop
Cara Mengetahui Kecepatan Internet Di Laptop

Cara Mengetahui Kecepatan Internet Di Laptop Dan Android Hasil Akurat ! – Saat anda berlangganan internet kesebuah provider tentunya Anda harus membayar dengan kecepatan yang Anda pilih. Tentunya Anda ingin tahu apakah benar kecepatan yang Anda bayar sesui dengan kecepatan yang tertera dalam daftar yang diberikan.

Ini penting Anda ketahui agar Anda tidak tertipu. Jika nantinya kecepatan tidak sesuai dengan yang tertera Anda bisa mempertanyakan kepada providernya.

Nah pada artikel ini kami akan mengajarkan kepada Anda bagaimana cara mengecek kecepatan internet di laptop

Cara Mengetahui Kecepatan Internet Di Laptop Hasil Akurat !

Sebelum melihat hasil pengecekan terhadap kecepatan internet Anda harus memahami satuan kecepatan yang digunakan pada internet. Sejauh ini hampir diseluruh provider ukuran speed internet yang digunakan adalah Mbps (Mega Byte Per secon) belum sampai ke Gbps.

Misal seperti paket internet Indihome kecepatan paling tinggi hanya sampai 100 Mbps dan itu sudah sangat cepat sekali.

Ada banyak sekali tool untuk mengecek kecepatan internet, namuan terkadang tidak sesuai dan tidak akurat. Lalu mana yang akurat ? Nah selama ini saya selalu menggunakan adalah Speedtest.net

Baca juga : APN XL Tercepat

Cara Cek Kecepatan Internet Dengan Speedtest.Net

Cara melakukan test kecepatan internet di laptop sangat mudah caranya tinggal Anda koneksikan laptop Anda ke internet tersebut dengan menggunakan nirkabel maupun kabel.

Namun sebelum mengetes kecepatnnya silahkan putus semua koneksi keperangkat lainnya selain laptop tersebut agar hasilnya akurat. Selanjutnya tinggal Anda buka website dari Speedtest.Net

Setelah tampil halaman speedtest.net silahkan klik Go (Mulai ) untuk mengetahui kecepatannya. Maka website ini akan menampilkan kecepatan internet baik Upload Maupun Download.

Akhir Kata

Demikianlah panduan tentang cara mengetahui kecepatan internet internet di laptop, cara ini menurut kami paling akurat dibanding dengan tool lainnya. Speedtest.net jugat juga telah menyediakan aplikasi yang bisa di buka disemua perangkat dari android, apple, windows dan sebagainya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *